Lirik Lagu Memang Kenapa Bila Aku Perempuan? with Gita Gutawa - MELLY GOESLAW


Lirik Lagu Memang Kenapa Bila Aku Perempuan? with Gita Gutawa - MELLY GOESLAW - Database Lirik Lagu Indonesia & Barat Terlengkap

Lihat Juga

  • Lirik Lagu Memang Kenapa Bila Aku Perempuan? with Gita Gutawa - MELLY GOESLAW
  • Ini dia Lirik Lagu Memang Kenapa Bila Aku Perempuan? with Gita Gutawa yang merupakan salah satu karya terbaik dari MELLY GOESLAW. Untuk mendapatkan LIRIK LAGU MELLY GOESLAW selain dari lagu yang ini silahkan klik menu LIRIK LAGU MELLY GOESLAW diweb ini atau gunakan kotak pencarian diatas.

    Lirik Lagu Memang Kenapa Bila Aku Perempuan? with Gita Gutawa, Oleh: MELLY GOESLAW



    Angin kemana kan mengarahMembangun jiwa yang haus ceritaKeinginan mengetahui duniaMengabaikan rasa cinta dalam jiwa
    Semua berawal dari mimpiHanya kita yang bisa mewujudkanSampai dimana batasnya pengorbananSedang pengabdian tak pernah terhenti
    Aksara yang menari di atas awanCukup jelas menuliskan harapanMemang kenapa bila aku perempuanAku tak mau jadi budak kebodohan
    Cinta bicara halusnya perasaanHadir tanpa diundang dan dipaksakanMemang kenapa bila aku perempuanAku tak mau jadi budak kebodohan
    Biduk ilalang pun berlaguMemberi restu pada harapanmuPandanganmu jauh luas membentangMeyakini habis gelap pasti terang
    Aksara yang menari di atas awanCukup jelas menuliskan harapanMemang kenapa bila aku perempuanAku tak mau jadi budak kebodohan
    Cinta bicara halusnya perasaanHadir tanpa diundang dan dipaksakanMemang kenapa bila aku perempuanAku tak mau jadi budak kebodohan

    • Artis Penyanyi : M

    Itulah Tadi Lirik Lagu Memang Kenapa Bila Aku Perempuan? with Gita Gutawa - MELLY GOESLAW

    Itulah tadi Lirik Lagu Memang Kenapa Bila Aku Perempuan? with Gita Gutawa - MELLY GOESLAW Semoga anda menyukainya. Jangan lupa selalu kunjungi blog ini untuk mencari lirik lagu lainnya.

    Anda sedang membaca Lirik Lagu Memang Kenapa Bila Aku Perempuan? with Gita Gutawa - MELLY GOESLAW dengan alamat Url: https://blogmizzaiza.blogspot.com/2018/06/lirik-lagu-memang-kenapa-bila-aku_19.html