Lirik Lagu Indonesia - RHOMA IRAMA - Database Lirik Lagu Indonesia & Barat Terlengkap
Ini dia Lirik Lagu Indonesia yang dinyanyikan oleh RHOMA IRAMA. Untuk mencari LIRIK LAGU RHOMA IRAMA yang lainnya silahkan browsing pada halaman kategori LIRIK LAGU RHOMA IRAMA di blog ini atau pakai form pencarian disamping.
Hijau merimbuni daratannyaBiru lautan di sekelilingnyaItulah negeri IndonesiaNegeri yang subur serta kaya raya
Seluruh harta kekayaan negaraHanyalah untuk kemakmuran rakyatnyaNamun hatiku selalu bertanya-tanyaMengapa kehidupan tidak merata
Yang kaya makin kayaYang miskin makin miskinYang kaya makin kayaYang miskin makin miskin
Negara bukan milik golonganDan juga bukan milik peroranganDari itu jangan seenaknyaMemperkaya diri membabi buta
Seluruh harta kekayaan negaraHanyalah untuk kemakmuran rakyatnyaNamun hatiku selalu bertanya-tanyaMengapa kehidupan tidak merata
Yang kaya makin kayaYang miskin makin miskinYang kaya makin kayaYang miskin makin miskin
Masih banyak orang hidup dalam kemiskinanSementara ada yang hidupnya berlebihanJangan dibiarkan adanya jurang pemisahYang makin menganga antara miskin dan kayaBukankah cita-cita bangsaMencapai negeri makmur sentosa
Selama korupsi semakin menjadi-jadiJangan diharapkan adanya pemerataanHapuskan korupsi di segala birokrasiDemi terciptanya kemakmuran yang merataBukankah cita-cita bangsaMencapai negeri makmur sentosa
Lirik Lagu Indonesia, Penyanyi: RHOMA IRAMA
Hijau merimbuni daratannyaBiru lautan di sekelilingnyaItulah negeri IndonesiaNegeri yang subur serta kaya raya
Seluruh harta kekayaan negaraHanyalah untuk kemakmuran rakyatnyaNamun hatiku selalu bertanya-tanyaMengapa kehidupan tidak merata
Yang kaya makin kayaYang miskin makin miskinYang kaya makin kayaYang miskin makin miskin
Negara bukan milik golonganDan juga bukan milik peroranganDari itu jangan seenaknyaMemperkaya diri membabi buta
Seluruh harta kekayaan negaraHanyalah untuk kemakmuran rakyatnyaNamun hatiku selalu bertanya-tanyaMengapa kehidupan tidak merata
Yang kaya makin kayaYang miskin makin miskinYang kaya makin kayaYang miskin makin miskin
Masih banyak orang hidup dalam kemiskinanSementara ada yang hidupnya berlebihanJangan dibiarkan adanya jurang pemisahYang makin menganga antara miskin dan kayaBukankah cita-cita bangsaMencapai negeri makmur sentosa
Selama korupsi semakin menjadi-jadiJangan diharapkan adanya pemerataanHapuskan korupsi di segala birokrasiDemi terciptanya kemakmuran yang merataBukankah cita-cita bangsaMencapai negeri makmur sentosa
Itulah Tadi Lirik Lagu Indonesia - RHOMA IRAMA
Itulah tadi Lirik Lagu Indonesia - RHOMA IRAMA Semoga anda menyukainya. Jangan lupa selalu kunjungi blog ini untuk mencari lirik lagu lainnya.
Anda sedang membaca Lirik Lagu Indonesia - RHOMA IRAMA dengan alamat Url: https://blogmizzaiza.blogspot.com/2016/08/lirik-lagu-indonesia-rhoma-irama.html